CITO - Laboratorium Medis - Klinik Utama CITO

Medical Check Up OGUK/OEUK

Membantu memastikan kesiapan fisik dan mental karyawan, disesuaikan dengan kebutuhan khusus pekerjaan atau kelompok pekerjaan serupa, sehingga setiap karyawan bisa bekerja dengan performa terbaik

Pilihan Terbaik Layanan Laboratorium Medis, Klinik Utama & Riset Medis

Sejak didirikan oleh Bp. Achmad Djoeahir pada tahun 1967, CITO telah dipercaya sebagai pilihan terbaik untuk layanan laboratorium medis, klinik utama, dan riset medis di Indonesia. Dengan pengalaman lebih dari 57 tahun, CITO berkomitmen untuk memberikan layanan kesehatan yang tepat, akurat, dan terpercaya dengan menggunakan teknologi terkini dan didukung oleh tim tenaga medis profesional.

CITO memiliki 3 unit bisnis yang saling terintegrasi, yaitu:

  • Laboratorium Medis: Melakukan pemeriksaan laboratorium yang lengkap dan akurat dengan hasil yang dapat diakses dengan mudah secara online.
  • Klinik Utama: Menawarkan berbagai layanan kesehatan primer dan sekunder dengan dokter-dokter yang berpengalaman dan kompeten.
  • Riset Medis: Melakukan penelitian untuk mengembangkan solusi kesehatan yang inovatif dan bermanfaat bagi masyarakat.

Dengan mengedepankan kualitas dan kepuasan pasien dalam setiap layanannya. Hal ini dibuktikan dengan berbagai penghargaan yang telah diraih, seperti Top Brand Award dan Berbagai Award pada kategori Laboratorium Klinik

Percayakan kesehatan Anda kepada CITO, pilihan terbaik untuk layanan kesehatan yang komprehensif dan terpercaya.

Temukan Cabang Terdekat

Balikpapan

Balikpapan

Jl. Soekarno Hatta KM. 4 Ruko Soeta Square No. 11-12,
Batu Ampar, Kec. Balikpapan Utara, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur
76136

Surabaya

Surabaya

Jl. Dr. Ir. Soekarno 412, Surabaya, Telp. (031) 870 3330

Bogor

Bogor

Jl. Pajajaran 145–146, Kode Pos 16153, Bogor, Telp. (0251) 835 2633

Temukan Cabang Terdekat

Berbagai Manfaat Aplikasi Beranda Cito

  • Akses hasil pemeriksaan laboratorium secara online: Dapatkan hasil tes Anda dengan cepat dan mudah tanpa perlu menunggu antrean atau khawatir dokumen hilang.
  • Pesan pemeriksaan laboratorium dan klinik: Jadwalkan pemeriksaan laboratorium dan klinik Anda dengan mudah melalui aplikasi, tanpa perlu datang langsung ke cabang.
  • Pantau riwayat kesehatan Anda: Simpan semua data riwayat kesehatan Anda di satu tempat, sehingga Anda dapat melacak kemajuan kesehatan Anda dengan mudah.
  • Dapatkan informasi kesehatan terkini: Baca artikel dan tips kesehatan bermanfaat untuk membantu Anda menjaga kesehatan dan meningkatkan kualitas hidup.

Mudahkan Pengalaman Kesehatan Anda dengan Aplikasi Beranda Cito

Aplikasi Beranda Cito dari Laboratorium Medis CITO hadir untuk memberikan kemudahan akses layanan kesehatan bagi Anda. Unduh Aplikasi Beranda Cito sekarang dan rasakan kemudahan akses layanan kesehatan yang terdepan. Tersedia di Google Playstore dan Apple Store

Download Beranda CITO
Download Beranda CITO

Manjakan Diri dengan Promo Istimewa

CITO Customer Day:

Manfaatkan Diskon 20% untuk semua pemeriksaan di tanggal 9 & 10 setiap bulan. Manfaatkan kesempatan ini untuk menjaga kesehatan Anda dengan biaya hemat.

Promo Produk dan Paket Unggulan:

Dapatkan pula berbagai penawaran menarik untuk produk dan paket pemeriksaan kesehatan yang dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan Anda.

Solusi kesehatan lengkap dan terpercaya dengan promo menarik untuk Anda. Kunjungi CITO terdekat atau hubungi customer service kami untuk informasi lebih lanjut

Cek Promo Yang Sedang Berlangsung

 

Pemeriksaan Panel Flu di Laboratorium CITO: Diagnosis Cepat dan Akurat

Pemeriksaan Panel Flu di Laboratorium CITO: Diagnosis Cepat dan Akurat

Perubahan cuaca, mobilitas tinggi, serta paparan lingkungan padat semakin meningkatkan risiko infeksi saluran pernapasan. Gejala seperti batuk, demam, pilek, dan nyeri tenggorokan sering dianggap flu biasa, padahal bisa disebabkan oleh Covid-19, Influenza A, atau Influenza B. Karena itu, pemeriksaan panel flu menjadi langkah penting untuk memastikan diagnosis lebih cepat dan tepat. Melalui tes...

Akhir-Akhir Ini Kok Banyak yang Batuk Pilek Barengan?

Akhir-Akhir Ini Kok Banyak yang Batuk Pilek Barengan?

Akhir-akhir ini, banyak orang mengalami batuk pilek akibat perubahan cuaca yang tidak menentu. Kondisi pancaroba dengan suhu naik turun dan kelembapan tinggi membuat virus seperti influenza dan rhinovirus bertahan lebih lama di udara (WHO, 2023). Saat daya tahan tubuh...

Covid vs Flu, Begini Cara Membedakan Gejala yang Mirip

Covid vs Flu, Begini Cara Membedakan Gejala yang Mirip

Covid-19 dan flu sama-sama menyerang saluran pernapasan dan disebabkan oleh virus. Keduanya memiliki gejala yang mirip, sehingga banyak orang sulit membedakan perbedaan Covid dan flu ketika mulai sakit. Kenapa Covid dan Flu Sering Disamakan? Covid-19 dan flu termasuk...

Mungkinkah Daging Ikan Hiu Jadi Lauk di MBG? Ini Faktanya

Mungkinkah Daging Ikan Hiu Jadi Lauk di MBG? Ini Faktanya

Pertanyaan tentang kelayakan daging ikan hiu dan MBG sedang ramai dibahas. Topik ini menyentuh aspek gizi, keamanan pangan, serta potensi risiko kesehatan anak sekolah. Artikel ini membahas secara ilmiah tentang konsumsi daging hiu, regulasi, serta kecocokannya untuk...

Mengapa Kita Harus Rajin Cuci Tangan? Simak Faktanya di Sini

Mengapa Kita Harus Rajin Cuci Tangan? Simak Faktanya di Sini

Mengapa kita harus rajin cuci tangan? Kebiasaan sederhana ini ternyata memiliki dampak besar bagi kesehatan. Jika dilakukan secara rutin dan benar, mencuci tangan menjadi investasi kesehatan jangka panjang yang sangat efektif. Aktivitas ini terbukti mampu mencegah...

Solusi Kesehatan Praktis, Nyaman, dan Terpercaya

Dapatkan layanan kesehatan praktis dan nyaman dengan CITO. Nikmati Homeservice untuk pengambilan sampel dan pemeriksaan dokter di rumah, Ready Dokter untuk konsultasi online kapanpun dan dimanapun, dan Customer Service Contact untuk bantuan informasi dan solusi cepat. CITO, pilihan terbaik untuk layanan Laboratorium Medis, Klinik Utama, dan Riset Medis sejak 1967.

Customer Service CITO

Chat dengan CITO Virtual Ambassador

Ready Dokter
Customer Service
Home Service